dwicri-j. Diberdayakan oleh Blogger.

Soyeon ‘T-Ara’ dilamar ??


Di episode mendatang MBC ‘Bouquet’, Soyeon dilamar oleh seorang anggota Click B favoritnya, Oh Jeong Hyuk!.


Soyeon telah mengungkapkan perasaannya tentang click B yg merupakan grup favoritnya sebelumnya. Dia menyatakan ia menyukai anggota Oh Jeong Hyuk ketika berada di Click B

Sebagai penggemar berat, Soyeon bahkan menyimpan uang untuk click B. Dia menggunakan uang yang disimpan untuk membeli sofa oranye Click B yg mengesankan. Ketika ditanya apakah Oh Jeong Hyuk mengingat sofa itu, ia menjawab ia jelas mengingatnya dan berterima kasih pada Soyeon untuk itu.

Untuk menunjukkan rasa terima kasihnya, dia memberikan pelukan untuk Soyeon dan melamarnya secara romantis. Ia menyiapkan sebuah lagu khusus untuk Soyeon, menyanyikan Brian McKnight’s “Back To One” dan berlutut dihadapannya, membuat iri orang-orang menonton.


Cr: Newsen

0 Komentar:

Posting Komentar